Banner Bawah

Tegakkan Perda Lindungi Warisan Dunia  Subak Jatiluwih

Artaya - atnews

2019-04-23
Bagikan :
Dokumentasi dari - Tegakkan Perda Lindungi Warisan Dunia  Subak Jatiluwih
Slider 1

Denpasar, 23/4 (Atnews) - Anggota Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Bali AA Ngurah Adhi Ardana mengharapkan, peraturan daerah (Perda) dalam melindungi Kawasan Subak Jatiluwih salah satu budaya warisan dunia (world heritage) dari The United Nations Educational, Scientific and Cultural Organization (UNESCO).
“Mestinya negara juga melindungi dalam menjaga citra pariwisata yang sudah terbangun tersendiri,” kata AA Ngurah Adhi di Denpasar, Selasa (23/4).
Menurutnya, eksploitasi kawasan tersebut kurang pantas, karena destinasi dapat dikelola dengan baik akan dapat menghasilkan profit yang maksimal.
Untuk itu, kekuatan industri destinasi dioptimalkan dan tidak hanya menonjolkan akomodasi.
“Sebaiknya melakukan inovasi dengan hasil yang sama bahkan lebih besar secara ekonomi tanpa harus dieksploitasi untuk akomodasi, selama accesibility diperhatikan dan dipermudah,” ujarnya.
Jika adanya pencabutan dari UNESCO justru melemahkan pariwisata Bali, termasuk negara.
“Ya salah banget kalau warisan budaya dunia sampai dicabut,” tutupnya. (ART/ika)
Banner Bawah

Baca Artikel Menarik Lainnya : Bulan Bahasa Bali Diawali Festival Nyurat Lontar dengan Seribu Peserta

Terpopuler

Bali Kebanjiran Timbulkan Kerusakan dan Trauma, Apa Strategi Mitigasi Pasca Rekor Hujan Ekstrem 10 September?

Bali Kebanjiran Timbulkan Kerusakan dan Trauma, Apa Strategi Mitigasi Pasca Rekor Hujan Ekstrem 10 September?

Garuda Wisnu Kencana dan Perubahan Sosial di Bali

Garuda Wisnu Kencana dan Perubahan Sosial di Bali

Sewa Pertokoan di Dalung

Sewa Pertokoan di Dalung

Desa Wisata Pemuteran, Mengenang Sang Perintis AA Prana (alm) Seorang Social Entrepreuner

Desa Wisata Pemuteran, Mengenang Sang Perintis AA Prana (alm) Seorang Social Entrepreuner

Kenapa Umat Hindu Etnis Indonesia Tak Merayakan Diwali?

Kenapa Umat Hindu Etnis Indonesia Tak Merayakan Diwali?

Festival Bahari di Laut Bondalem, Keren dan Menyejarah

Festival Bahari di Laut Bondalem, Keren dan Menyejarah